Meningkatkan Hasil Belajar PJOK Melalui Model Pembelajaran Team Games Tournament
Abstract
Abstract: The background of this research is that many PJOK teachers teach more conventionally, so it is necessary to update their learning model. This study uses the Classroom Action Research method. This research was conducted at SMP Negeri 4 Tanjungbalai. Based on an analysis of the results of this class Action Research data, it can be concluded that the application of the Team Games Tournament learning model can improve PJOK learning outcomes for students of Tanjungbalai 4 Middle School. In the first cycle the students' classical learning completeness only reached 64.3%, but after reflection on the learning there was an increase in the second cycle. In cycle II, students' classical learning completeness became 85.3%.
Keywords: Team Games Tournament, experiment, teamwork
Abstrak: Latar belakang penelitian ini adalah banyak guru PJOK yang mengajar lebih konvensional, sehingga perlu dilakukan pembaharuan dalam model pembelajarannya. Penelitian ini menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas. Penelitian ini dilakukan di SMP Negeri 4 Tanjungbalai. Berdasarkan analisis terhadap data hasil Penelitian Tindakan kelas ini, dapat disimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran Team Games Tournament dapat meningkatkan hasil belajar PJOK bagi siswa SMP Negeri 4 Tanjungbalai. Pada siklus I ketuntasan belajar klasikal siswa hanya mencapai 64,3%, namun setelah dilakukan refleksi pembe-lajaran terjadi peningkatan pada siklus II. Pada siklus II ketuntasan belajar klasikal siswa menjadi 85,3%.
Kata kunci: Team Games Tournament, eksperimen, kerjasama tim
Full Text:
PDFReferences
Bimantara, D. Y. (2019). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Games Tournament (TGT) Terhadap Hasil Belajar Dribbling Sepak Bola. Jurnal Pendidikan Olahraga dan Kesehatan, 7(3).
Fauzi, A., Kristiyandaru, A., & Tausikal, A. R. S. (2021). Media Pembelajaran Gaya Mengajar Komando Untuk Guru PJOK. JURNAL PENA EDUKASI, 8(1), 33-42.
Hasroni, E. (2020). Peningkatan Hasil Belajar Matematika Melalui Penerapan Model Pembelajaran Team Games Tournament. JURNAL PENA EDUKASI, 5(2), 81-86.
Lombu, A. (2021). Meningkatkan Kualitas Pembelajaran Pendidikan Agama Kristen Melalui Model Team Game Tournament. JURNAL GLOBAL EDUKASI, 3(5), 249-254.
Maimunah, M. (2021). Meningkatkan hasil belajar bahasa inggris melalui model pembelajaran kooperatif tipe learning together. Jurnal Global Edukasi, 3(6), 285-290.
Nasution, J. I. (2021). Penerapan model cooperative learning tipe teams games tournament untuk meningkatkan hasil belajar PJOK pada materi permainan sepak bola di kelas V SDN 112227 Rasau Labuhanbatu Selatan (Doctoral dissertation, IAIN Padangsidimpuan).
Ray, K. (2020). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Dengan Menggunakan Model Pembelajaran Team Games Tournament. JURNAL PENA EDUKASI, 5(2), 63-70.
Wardana, A., Priambodo, A., & Pramono, M. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran Jigsaw dan Teams Games Tournament terhadap Karakter Kepedulian Sosial dan Kejujuran dalam Pendidikan Jasmani Olahraga Kesehatan. JOSSAE (Journal of Sport Science and Education), 5(1), 12-24.
Wardana, M. K. K., Adi, I. P. P., & Suwiwa, I. G. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Games Tournament (TGT) Terhadap Hasil Belajar Passing Control Sepakbola. Jurnal Penjakora, 7(2), 126-134.
Article Metrics
Abstract view : 223 timesPDF - 44 times